Senin, 24 Maret 2014

arti doa

doa adalah permohonan hamba pada Sang Khalik, arti doa begitu dahsyad sebab maknanya begitu dalam, doa adalah perjalanan kata menuju langit,doa adalah sujudnya jiwa yang disertai raga, pilihlah waktu dan tempat yang tepat saat berdoa.
1. sepertiga malam yang terakhir
2. antara adzan dan iqomat
3. setelah sholat 5 waktu
4.di bulan Romadhon
5. saat hujan deras
tempat yang tepat untuk berdoa
1. saat melihat Ka'bah
2. saat melihat masjid Nabawi
3. saat Tawaf
4. di Multazam

3 komentar:

  1. thanks bu luar biasa blog nya, saya guru IPS di SMP Islam Tugasku, salam kenal wass. Mali Sunarya

    BalasHapus